PENINGKATAN HASIL BELAJAR POLA BILANGAN DENGAN APLIKASI iSpring

DOI: https://doi.org/10.31800/jtp.kw.v2n2.p134--145

Raden Roro Martiningsih(1*)
(1) SMP Muhammadiyah 1 Surabaya
(*) Corresponding Author

Abstract viewed : 2205 | PDF downloaded : 322

Abstract

This research is motivated by the lack of understanding of learners in the matter patterns of numbers in class VII B SMP Muhammadiyah 1 Surabaya. This is due to lack of proper teachers in choosing instructional media used. The purpose of this research is to improve the ability to understand the pattern of numbers using iSpring applications. This study was conducted with two cycles, where each cycle begins with planning, action, observation, and reflection. Subjects were students of class VII B SMP Muhammadiyah 1 Surabaya odd semester school year 2014 2015 the number of learners 38 people. The data in this study are obtained from the assessment process of students in activities and assessments at the end of the cycle. Then, the data were analyzed to obtain a picture of the success or failure of the learning that has been done. The results showed that there was an increase in the study of students in understanding the patterns of numbers after learning use the application iSpring without hyperlinks in the first cycle and application iSpring with hyperlink on the second cycle. Indications increase learning outcomes based on the acquisition value of the first cycle and second cycle.

 

Abstrak

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya pemahaman peserta didik dalam materi pola bilangan di kelas VII B SMP Muhammadiyah 1 Surabaya. Hal ini disebabkan guru kurang tepat dalam memilih media pembelajaran yang digunakan. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan memahami pola bilangan menggunakan aplikasi iSpring. Penelitian ini dilaksanakan dengan dua siklus, di mana setiap siklus diawali dengan perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Subyek penelitian adalah peserta didik kelas VII B SMP Muhammadiyah 1 Surabaya tahun pelajaran 2014-2015 semester ganjil dengan jumlah peserta didik 38 orang. Data dalam penelitian ini berupa penilaian proses yang diperoleh dari peserta didik dalam beraktivitas dan penilaian pada akhir siklus. Kemudian, data dianalisis untuk memperoleh gambaran tentang berhasil tidaknya pembelajaran yang telah dilakukan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada peningkatan hasil belajar peserta didik dalam memahami pola bilangan setelah belajar menggunakan aplikasi iSpring tanpa hyperlink pada siklus pertama dan aplikasi iSpring dengan hyperlink pada siklus kedua. Indikasi peningkatan hasil belajar didasarkan pada perolehan nilai pada siklus pertama dan siklus kedua.

Keywords

Numbers Pattern; Learning Outcomes; iSpring Application; Pola Bilangan; Hasil Belajar; Aplikasi iSpring
--

Full Text:

PDF ***

References

Alhamuddin. 2012. Pemanfaatan ICT dalam Pembelajaran, Jakarta: Jurnal UPI jurnal.upi.edu/file/PEMANFATAN_ICT_DALAM_PEMBELAJARAN.pdf diunduh tanggal 12 September 2014 jam 13.00.

Arsyad, Azhar. 2010. Media Pembelajaran, Jakarta: Raja Grafindo Persada

Departemen Pendidikan Nasional. 2006. Standar Kompetensi Mata Pelajaran Matematika. Sekolah Menengah Pertama dan Mnadrasah Tsanawiyah, Jakarta: Pusat Kurikulum, Balitbang Depdiknas.

Ibrahim, Nurdin. 2004. Studi Penyelenggaraan Jaringan Sekolah, Jakarta: Jurnal Teknodik No 14/VIII/TEKNODIK/ JUNI/2004

Mulyasa. 2007. Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan, Bandung: Remaja Rosdakarya.

Roestiyah. 2010. Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: rineka Cipta Rohani, Ahmad. 2010. Pengelolaan Pengajaran, Jakarta: PT Rineka Cipta.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi, Jakarta: Rineka Cipta

Suhardjono. 2008. Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Kegiatan Pengembangan Profesi Guru.

Suryadi, Ace. 2007. Pemanfaatan ICT dalam Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh, Volume 8, Nomor 1, Maret 2007, 83-98 http://lppm.ut.ac.id/htmpublikasi/01-acesuryadi.pdf diunduh tanggal 12 September 2014 jam 15.00.

Tamimuddin, Muh 2014. Membuat Konten Pembelajaran dengan PowerPoint dan iSpring, Yogyakarta: PP-PPTK Matematika

Wati, Ristya. 2007. Iklim Kelas dan Prestasi Belajar, http://fai.elcom.umy.ac.id/mod/forum/discuss.php?d=112 diunduh tanggal 12 September 2014 jam 14.00.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 1970 Raden Roro Martiningsih

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.


 

Kwangsan Indexed By

Sinta 2 (S2) Google Scholar ISJD Neliti Indonesia One SearchCrossref base-searchGarda Rujukan DigitalPKP IndexRoad # # # # # citefactor # # # # # # Zotero

Kwangsan: Jurnal Teknologi Pendidikan diterbitkan oleh Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Prov. Jawa Timur.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Alamat Redaksi:
Jl. Mangkurejo, Ds. Kwangsan, Sedati - Sidoarjo.
Telp 0318911373 Fax. 0318911392
Email: jurnal.kwangsan@kemdikbud.go.id & jurnalkwangsan@dikbud.belajar.id

 

web statistics View My Stats